Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Pelatih Cremonese Ungkap Kondisi Terkini Emil Audero
Advertisement . Scroll to see content

5 Pemain Senior di TC Timnas Indonesia untuk Piala AFF 2022, dari Spasojevic hingga Jordi Amat

Rabu, 14 Desember 2022 - 14:26:00 WIB
5 Pemain Senior di TC Timnas Indonesia untuk Piala AFF 2022, dari Spasojevic hingga Jordi Amat
Spasojevic mengikuti TC Timnas Indonesia persiapan Piala AFF 2022. Spaso merupakan pemain naturalisasi yang sempat jadi andalan Timnas Indonesia era Luis Milla.
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id- Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong dikenal gemar memakai pemain-pemain muda sebagai andalan. Ternyata masih ada pemain-pemain senior yang dilirik Shin Tae-yong.

Indonesia saat ini tengah melakukan pemusatan latihan (TC) di Bali untuk persiapan Piala AFF 2022. Mayoritas pemain muda yang main di Piala AFF 2020 masih dalam TC tersebut.

Namun, ada beberapa pemain yang berusia di atas 25 tahun mengikuti TC. Berikut 5 pemain senior yang dipanggil TC Timnas Piala AFF:

1. Ilija Spasojevic

Striker Bali United, Ilija Spasojevic. (Foto: Instagram/@liga1match)
Striker Bali United, Ilija Spasojevic. (Foto: Instagram/@liga1match)

Spasojevic mengikuti TC Timnas Indonesia persiapan Piala AFF 2022. Spaso merupakan pemain naturalisasi yang sempat jadi andalan Timnas Indonesia era Luis Milla.

Namun namanya jarang dipanggil di era Shin Tae-yong. Padahal pemain berusia 35 tahun itu sangat tajam di Liga 1.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut