Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Hasil Liga Italia: Inter Milan Bantai Fiorentina, Juventus Akhiri Paceklik, AS Roma Tetap di Jalur Juara
Advertisement . Scroll to see content

6 Fakta Juventus Juara Coppa Italia, Nomor 5 Bukti Ronaldo Terlahir Pemenang

Kamis, 20 Mei 2021 - 06:00:00 WIB
6 Fakta Juventus Juara Coppa Italia, Nomor 5 Bukti Ronaldo Terlahir Pemenang
Striker Juventu Cristiano Ronaldo bersama trofi Coppa Italia 2020/2021. (Foto: Twitter @Cristiano)
Advertisement . Scroll to see content

REGGIO EMILIA, iNews.id - Juventus juara Coppa Italia 2020/2021. Klub Turin itu mengalahkan Atalanta 2-1 pada laga final di Mapei Stadium, Kamis (20/5/2021) dini hari WIB. 

Dua gol Si Nyonya Tua dicetak Dejan Kulusevski pada menit ke-31 dan Federico Chiesa (73). Sementara Atalanta sempat menyamakan kedudukan lewat torehan Ruslan Malinovsky (41).

Gelandang Juventus Dejan Kulusevski merayakan gol ke gawang Atalanta pada final Coppa Italia di Mapei Stadium, Kamis (20/5/2021) dini hari WIB. (Foto: Reuters)
Gelandang Juventus Dejan Kulusevski merayakan gol ke gawang Atalanta pada final Coppa Italia di Mapei Stadium, Kamis (20/5/2021) dini hari WIB. (Foto: Reuters)

Banyak fakta menarik yang mengiringi kesuksesan Juventus. Berikut ulasan selengkapnya:

1. Itu merupakan titel Coppa Italia ke-14 Juventus. Si Nyonya Tua jadi klub pemegang trofi terbanyak sepanjang sejarah. Di bawah mereka ada AS Roma (9), kemudian Inter Milan dan Lazio (masing-masing 7).

2. Bos Juventus Andrea Pirlo menjadi orang keempat yang bisa juara Coppa Italia saat berstatus pemain dan pelatih. Dia mengikuti jejak Luis Monti, Carlo Parola and Dino Zoff. 

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut