Akhirnya, Persipura Jayapura Gantikan Persija Jakarta Tampil di Piala AFC 2021
Minggu, 20 Desember 2020 - 14:12:00 WIB
Selain ketiga persyaratan di atas, diharapkan juga Persipura untuk dapat mengirimkan sertifikat pencahayaan lampu stadion yang akan digunakan.
Seperti diketahui, grade Piala liga dalam hal ini Piala Indonesia itu levelnya di bawah kompetisi liga. Sehingga runner-up Piala Indonesia itu levelnya di dibawah runner-up kompetisi Liga 1.
Oleh karenanya peraturan AFC menetapkan untuk tidak mengizinkan runner up Piala Indonesia, sementara masih ada peringkat ketiga kompetisi Liga 1 yang lolos club lisencing dari AFC.
Editor: Abdul Haris