Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Hasil Drawing Perempat Final Carabao Cup 2025-2026: Derby London Tersaji
Advertisement . Scroll to see content

Arsenal Gagal Menang, Arteta Kecewa Berat!

Senin, 17 April 2023 - 11:45:00 WIB
Arsenal Gagal Menang, Arteta Kecewa Berat!
Arsenal gagal menang saat bertandang ke markas West Ham United di Liga Inggris 2022-2023. Hasil itu membuat pelatih Arsenal, Mikel Arteta kecewa. (foto: REUTERS)
Advertisement . Scroll to see content

"Kami memberi mereka harapan, kebobolan penalti yang mengerikan. Kami naik rollercoaster di mana semuanya berjalan, tendangan sudut dan lemparan ke dalam, dan kami tidak pernah lepas dari itu. Upaya yang kami butuhkan untuk gol ketiga dan keempat, saya tidak melihatnya," tuturnya. 

Oleh karena itu, Arteta menegaskan The Gunners harus lebih 'galak' untuk pertandingan selanjutnya. Arteta mengatakan, timnya harus mendominasi sejak awal hingga akhir. 

"Setiap pertandingan, Anda benar-benar harus menjadi yang terbaik (untuk keseluruhan permainan), Anda harus benar-benar mendapatkannya," kata Arteta. 

"Setiap tim berjuang untuk apa yang mereka inginkan, 30 menit awal (bermain dengan baik) tidaklah cukup," tutupnya. 

Editor: Ibnu Hariyanto

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut