Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Dean James Ungkap Rahasia di Balik Gol Ajaib ke Gawang Feyenoord
Advertisement . Scroll to see content

Bahrain Tak Takut Lagi Hadapi Timnas Indonesia di SUGBK

Selasa, 25 Februari 2025 - 14:46:00 WIB
Bahrain Tak Takut Lagi Hadapi Timnas Indonesia di SUGBK
Timnas Indonesia vs Bahrain bakal bentrok di SUGBK, 25 Maret 2025. (Foto: timnas.indonesia)
Advertisement . Scroll to see content

Talajic mengklaim, timnya memiliki kualitas yang sudah lebih baik menjelang pertandingan mendatang. Dia optimistis, The Reds mampu melewati ujian empat laga sisa di kualifikasi Piala Dunia 2026.

"Kami memiliki kualitas, kami memiliki kualitas di awal pekerjaan saya di sini, tetapi sekarang kami menjadi satu kelompok orang yang benar-benar saling mendukung, yang saling percaya, dan yang siap berjuang demi kerajaan,” ujar Talajic. 

“Sekarang, kita semua bersama, seluruh kerajaan bersama, dan dalam empat pertandingan terakhir kita akan menunjukkan sesuatu yang istimewa. Saya optimis, tetapi saya juga realistis," katanya. 

Editor: Abdul Haris

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut