Dikutip dari Sempre Milan, Kamis (29/10/2020) Kalulu akan dilepas pada bursa transfer musim dingin 2021. Milan sedang mencari klub yang mau menampung sang pemain.
Tapi Kalulu tidak akan dilepas secara permanen. Kalulu hanya ingin dipinjamkan agar mendapat pengalaman lebih banyak sebelum menembus tim utama Rossoneri.
Sebelumnya dia sempat dipandang sebagai salah satu talenta muda terbaik di akademi Lyon. Untuk level Timnas Prancis, Kalulu pernah bermain pada level U-18, U-19, dan U-20.
Editor : Bagusthira Evan Pratama
TAG :
ac milan
Pierre kalulu