Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Cesar Meylan Bandingkan Timnas Indonesia dengan Kanada Pra-Piala Dunia, Ambisi Cetak Sejarah Menggema
Advertisement . Scroll to see content

Bulgaria Jadi Calon Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026

Rabu, 14 Januari 2026 - 18:04:00 WIB
Bulgaria Jadi Calon Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026
Timnas Bulgaria menjadi calon lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026. (Foto: IG @team.bulgaria)
Advertisement . Scroll to see content


Jejak Pelatih Bulgaria di Indonesia Jadi Sorotan

Masuknya Bulgaria sebagai calon lawan Timnas Indonesia langsung menarik perhatian karena sosok pelatih mereka, Alexander Dimitrov, memiliki sejarah panjang di sepak bola nasional.

Alexander Dimitrov pernah berkarier di Indonesia sebagai pemain Persipura Jayapura pada periode 2003 hingga 2006. Pengalaman tersebut membuat dia cukup mengenal atmosfer sepak bola Tanah Air.

Setelah pensiun sebagai pemain, Dimitrov kembali ke Indonesia sebagai pelatih. Dia sempat menjadi asisten pelatih Persipura Jayapura pada 2007 dan juga tergabung dalam jajaran kepelatihan Timnas Indonesia pada tahun yang sama.

Koneksi historis ini memberi nilai tambah jika pertemuan Timnas Indonesia dan Bulgaria benar-benar terwujud. Laga tersebut berpotensi menghadirkan duel menarik dengan nuansa emosional tersendiri.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut