Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Persija Siapkan Strategi Rahasia untuk Tumbangkan Arema FC di Kanjuruhan
Advertisement . Scroll to see content

Ferrari Sebut Peran Thomas Doll dan Shin Tae-yong dalam Kariernya, Lebih Jenius Mana?

Senin, 20 Februari 2023 - 10:12:00 WIB
Ferrari Sebut Peran Thomas Doll dan Shin Tae-yong dalam Kariernya, Lebih Jenius Mana?
Pemain Timnas Indonesia U-20 Muhammad Ferrari blak-blakan menyebut peran Thomas Doll dan Shin Tae-yong dalam kariernya. Foto: PSSI
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Pemain Timnas Indonesia U-20 Muhammad Ferrari blak-blakan menyebut peran Thomas Doll dan Shin Tae-yong dalam kariernya. Menurutnya dua pelatih jenius itu berjasa meningkatkan performanya di lapangan.

Thomas Doll menangani Ferrari di Persija Jakarta. Dia kerap menjadikan sang defender pilih utama di Liga 1.

Ferrari sudah tampil sebanyak 18 laga dari 24 pertandingan yang sudah dimainkan Persija. Dia mengatakan sangat senang Thomas Doll bisa memberikan kepercayaan penuh untuknya. 

"Soal sering main, ya, untuk perkembangan diri saya sangat positif, sangat bagus. Sebab, itu bisa meningkatkan kepercayaan diri saya," kata Ferarri di Jakarta, Minggu (19/2/2023).

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut