Fisioterapis Timnas Indonesia Curhat usai Shin Tae-yong Dipecat: Ada Rahasia yang Tak Diketahui Publik
Jumat, 10 Januari 2025 - 10:05:00 WIB
Terakhir dia mengucapkan terima kasih kepada para penggemar sepak bola Tanah Air. Dukungan dari fans Garuda begitu membekas di hatinya.
“Untuk para penggemar sepak bola Indonesia, saya tidak akan pernah melupakan dukungan kalian. Saya akan selalu mendukung Indonesia, di mana pun saya berada," tulis Ji-sub.
“Perjalanan ini mungkin berhenti di sini tetapi cinta saya untuk sepak bola Indonesia tidak akan pernah hilang."
Editor: Reynaldi Hermawan