Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Dikritik Wayne Rooney, Virgil van Dijk Beri Komentar Menohok
Advertisement . Scroll to see content

Hansi Flick Blak-blakan Akui Barcelona Pincang Tanpa Pedri

Senin, 03 November 2025 - 14:31:00 WIB
Hansi Flick Blak-blakan Akui Barcelona Pincang Tanpa Pedri
Pelatih Barcelona Hansi Flick blak-blakan mengakui kehilangan sosok Pedri. (Foto: Instagram/Pedri)
Advertisement . Scroll to see content

Pelatih Jerman itu juga memberikan kabar terbaru soal Lamine Yamal, pemain 18 tahun yang tampil gemilang dalam kemenangan atas Elche.

"Dia harus mengatasi cederanya. Berlatih, mendapatkan perawatan. Ini langkah yang baik untuknya. Kita tidak bisa mengatakan dia dalam kondisi 100%. Kita harus mengelolanya," jelas Flick.

Selain itu, Flick juga menyanjung penampilan Fermin Lopez, yang konsisten menunjukkan kualitasnya meski belum sepenuhnya fit.

"Dia telah melakukan hal-hal yang sangat baik, tetapi seperti halnya seluruh tim. Dia belum 100% dan dia harus meningkatkan beberapa hal, tetapi seperti halnya seluruh tim. Dalam beberapa pertandingan terakhir, dia selalu terlibat dalam peluang dan gol," tutur Flick.

Editor: Reynaldi Hermawan

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut