Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Berani Banget! Legenda Barcelona Ini Bikin Khabib Nurmagomedov Patah Hati
Advertisement . Scroll to see content

Hasil Elche Vs Barcelona: Lewandowski Bintang Laga, Blaugrana Pesta Gol

Minggu, 02 April 2023 - 04:14:00 WIB
Hasil Elche Vs Barcelona: Lewandowski Bintang Laga, Blaugrana Pesta Gol
Striker Barcelona, Robert Lewandowski mencetak dua gol saat timnya menang 4-0 atas Elche dalam laga Liga Spanyol di di Stadion Manuel Martinez Valero, Minggu (2/4/2023). (Foto: Instagram/@laliga)
Advertisement . Scroll to see content

ELCHE, iNews.id - Barcelona menang 4-0 atas Elche dalam laga Liga Spanyol 2022/2023. Duel itu digelar di Stadion Manuel Martinez Valero, Minggu (2/4/2023).

Striker Barcelona, Robert Lewandowski menjadi bintang dalam laga ini. Dia mencetak dua gol alias brace plus satu assist.

Babak Pertama

Barcelona tampil full team dalam laga ini. Tak heran, tim asuhan Xavi Hernandez itu terus menguasai jalannya babak awal.

Namun, gol baru tercipta pada menit 20'. Berawal dari perekik Jordi Alba, bola dikirimkannya ke kotak penalti Elche.

Setelahnya, Ronald Araujo menyundul bola kiriman Alba dan diteruskan oleh Lewandowski. Barcelona memimpin 1-0.

Barcelona terus mengincar gol tambahan. Namun, skor 1-0 tak berubah hingga jeda.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut