Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Luka Modric Sebut AC Milan Selevel Real Madrid dalam Reputasi dan Sejarah
Advertisement . Scroll to see content

Hasil Lazio Vs AC Milan: Pemain Berdarah Indonesia Bantu I Rossoneri Menang Dramatis

Sabtu, 02 Maret 2024 - 04:49:00 WIB
Hasil Lazio Vs AC Milan: Pemain Berdarah Indonesia Bantu I Rossoneri Menang Dramatis
AC Milan menang 1-0 atas Lazio pada giornata ke-27 Liga Italia di Olimpico, Sabtu (2/3/2024) dini hari WIB (Foto: REUTERS)
Advertisement . Scroll to see content

ROMA, iNews.id - AC Milan menang 1-0 atas Lazio pada giornata ke-27 Liga Italia di Olimpico, Sabtu (2/3/2024) dini hari WIB. Ada peran pemain berdarah Indonesia di balik kemenangan I Rossoneri.

AC Milan dan Lazio menampilkan permainan terbuka sejak peluit kick off dibunyikan. Namun penyelesaian akhir kedua tim masih belum maksimal.

Banyak peluang yang belum bisa dikonversi menjadi gol. Akhirnya skor kacamata menghiasi babak pertama.

Pada babak kedua Lazio mendapat malapetaka. Tim berjuluk I Biancoceleste itu harus bermain dengan 10 pemain sejak menit ke-57.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut