Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Gol Matthijs de Ligt di Injury Time Selamatkan MU dari Kekalahan di Kandang Tottenham
Advertisement . Scroll to see content

Hasil Lengkap dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-32, Jumat (3/7/2020)

Jumat, 03 Juli 2020 - 07:44:00 WIB
Hasil Lengkap dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-32, Jumat (3/7/2020)
Premier League 2019/2020 (Foto: Footyheadline)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Kompetisi Premier League telah menuntaskan persaingan di pekan ke-32. Rangkaian 10 pertandingan selesai digulirkan pada Jumat (3/7/2020) dini hari WIB.

Kejutan terjadi di Etihad Stadium. Liverpool yang menyandang status juara musim ini takluk 0-4 dari Manchester City.

Hasil buruk juga diraih Tottenham Hotspur saat melakoni laga tandang ke markas Sheffield United. Tim asuhan Jose Mourinho dipaksa menyerah 1-3.

Kekalahan juga diterima Chelsea dan Leicester City. Chelsea keok dari West Ham United. Sedangkan Leicester bertekuk lutut di hadapan Everton.

Berikut hasil lengkap pekan ke-32 Premier League:
Aston Villa 0
Wolverhampton 1 (Dendoncker 62)

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut