Hasil Lengkap Piala FA Semalam: Man City dan Aston Villa ke Semifinal
Senin, 31 Maret 2025 - 07:00:00 WIB
Rashford menjadi bintang lewat dua golnya menit ke-58 dan 63 (penalti). Satu gol Villa lainnya dibukukan Jacob Ramsey (71).
Dengan demikian Man City akan berhadapan dengan Nottingham Forest di semifinal. Sedangkan Villa jumpa Crystal Palace. Laga empat besar digelar 27-27 April 2025.
Preston North 0-3 Aston Villa
Bournemouth 1-2 Man City
Editor: Reynaldi Hermawan