Hasil Liga Inggris: Liverpool vs Arsenal Sama Kuat, Ada 1 Kartu Merah
Senin, 12 Mei 2025 - 05:13:00 WIB
Liverpool telah memastikan gelar juara Premier League dengan keunggulan 15 poin di puncak klasemen. Sementara Arsenal berada di posisi kedua dengan 68 poin dan masih berjuang untuk memastikan tempat di Liga Champions musim depan.
Pada laga lainnya, Newcastle United berhasil menggulung Chelsea 2-0 di St James Park. Gol pembuka The Magpies dicetak Sandro Tonali (2’). Kemudian, di akhir laga, Bruno Guimaraes (90’) memperlebar keunggulan tuan rumah.
Newcastle 2
Chelsea 0
Manchester United 0
West Ham 2
Nottingham Forest 2
Leicester 2
Tottenham 0
Crystal Palace 2
Liverpool 2
Arsenal 2
Editor: Abdul Haris