Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Zahaby Gholy Beri Kabar Baik dari Timnas Indonesia U-17 jelang Piala Dunia U-17 2025
Advertisement . Scroll to see content

Hasil Piala Dunia U-17 2023: Mali Lolos ke 16 Besar usai Bantai Kanada

Kamis, 16 November 2023 - 18:43:00 WIB
Hasil Piala Dunia U-17 2023: Mali Lolos ke 16 Besar usai Bantai Kanada
Mali U-17 memang telak 5-1 atas Kanada U-17 dalam laga pamungkas Grup B Piala Dunia U-17 2023. Mali pun lolos ke 16 besar sebagai runner up.. (foto: FIFA)
Advertisement . Scroll to see content

SURABAYA, iNews.id- Mali U-17 memang telak 5-1 atas Kanada U-17 dalam laga pamungkas Grup B Piala Dunia U-17 2023. Mali pun lolos ke 16 besar sebagai runner up.

Laga berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya, Kamis (16/11/2023). Mali akan melawan runner up grup F di 16 besar.

Jalannya laga

Kanda U-17 dan Mali U-17 bermain lepas sejak awal babak pertama dalam laga itu. Oleh dikarenakan, kedua tim langsung melancarkan permainan jual dan beli serangan dalam upaya mencetak gol cepat.

Pada menit ke-14, Mali U-17 berhasil memecahkan kebuntuan dalam laga itu. Kepastian tersebut usai Ibrahim Diarra mampu membobol gawang Kanada U-17.

Mali U-17 makin di atas angin dalam laga itu. Oleh dikarenakan, tim tersebut menggandakan keunggulan atas Kanada U-17 pada menit ke-26 yang kali ini golnya diciptakan oleh Majamoud Barry.

Bukan tanpa perlawanan dalam laga itu, Kanda U-17 pun beberapa kali menekan Mali U-17. Akhirnya, pada menit ke-45 berhasil membobol gawang Mali U-17 lewat gol dari Richard Chukwu.

Sampai akhir babak pertama tidak ada tambahan lagi dalam laga antara kedua tim. Mali U-17 sementara waktu masih dapat mempertahankan keunggulan atas Kanda U-17 dengan skor 2-1.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut