Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Kevin Sanjaya Soroti Anjloknya Prestasi Ganda Putra Indonesia: Terlalu Mudah Menyerah!
Advertisement . Scroll to see content

Hasil Thailand Open 2023: Kevin/Marcus Usir Duo Singapura, Jumpa Ganda China di 16 Besar

Kamis, 01 Juni 2023 - 04:20:00 WIB
Hasil Thailand Open 2023: Kevin/Marcus Usir Duo Singapura, Jumpa Ganda China di 16 Besar
Ganda putra Indonesia Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon usir duo Singapura, Jun Liang Andy/Loh Kean Hean 21-18 dan 21-17. (Foto: PBSI)
Advertisement . Scroll to see content

BANGKOK, iNews.id - Ganda putra Indonesia Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon usir duo Singapura, Jun Liang Andy/Loh Kean Hean 21-18 dan 21-17 pada 32 Besar Thailand Open 2023, Kamis (1/6/2023) dini hari WIB. Minions berhak melaju ke 16 Besar.

Selanjutnya mantan ganda putra nomor satu dunia itu akan menghadapi pasangan China, He Ji Ting/Zhou Hao Dong. Tournamentsoftware mencatat ini merupakan pertemuan pertama kedua pasangan itu.

Jalannya Pertandingan

Kevin/Marcus mendapat perlawanan sengit dari Jun/Loh pada gim pertama. Mereka sempat tertinggal 4-6.

Namun Minions tak menyerah dan memberikan perlawanan sengit. Angka di papan skor menjadi imbang 6-6 hingga 8-8.

Tapi setelahnya Kevin/Marcus memegang kendali. Mereka berhasil mengunci interval di angka 11-9.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut