Hasil Timnas Indonesia U-17 Vs India: Garuda Muda Unggul 1-0 di Babak Pertama
Minggu, 25 Agustus 2024 - 19:49:00 WIB
India mengancam di menit 23. Beruntung tendangan Samson hanya membentur mistar.
Indonesia terus mengancam lewat dua penyerangnya Zahaby Gholy dan Mierza di menit 31 dan 33. Sayang, upaya keduanya masih gagal.
Hingga akhir babak pertama tak ada gol tambahan. Sementara Indonesia unggul 1-0.
Susunan Pemain
Indonesia U-17: Dafa; Dafa Zaidan, Putu Panji, Matthew Baker, Fabio; Evandra, Lucas Lee, Daniel; Aldyansyah, Zahaby Gholy, Mierza
Editor: Ibnu Hariyanto