Hasil UEFA Nations League: Kroasia Libas Austria, Luka Modric Dkk ke Semifinal
Babak Kedua
Kroasia dan Austria bermain cukup hati-hati pada awal babak kedua. Lantaran, kedua tim menampilkan tempo permainan yang cukup sedang.
Permainan kedua tim berjalan cukup alot memasuki menit ke-65. Pasalnya, Kroasia dan Austria cukup kesulitan untuk mencetak gol kembali.
Pada menit ke-69, Kroasia berhasil mencetak gol lewat Livaja. Alhasil, sementara Modric dan kolega kini unggul 2-1 atas Austria.
Kroasia makin menunjukkan tajinya. Hal itu ditandai dengan kembali mencetak gol pada menit ke-72 lewat Lovren.
Sampai akhir babak kedua tidak ada tambahan gol lagi dari kedua tim. Alhasil, Kroasia menang 3-1 atas Austria.
Susunan pemain Austria melawan Kroasia;
Austria : Lindner, Alaba, Danso, Posch, Trimmel, Sabitzer, Schlager, Seiwald, Baumgartner, Gregoristsch, Arnautovic
Pelatih: Ralf Rangnick
Kroasia : Livakonic, Barisic, Gvardiol, Lovren, Stanisic, Kovacic, Brazovic, Modric, Pericic, Budimir, Vlasic
Pelatih : Zlatko Dalić
Editor: Dimas Wahyu Indrajaya