Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Diva Renatta Jayadi Ukir Rekor SEA Games 2025, Ungkap Peran Besar Keluarga
Advertisement . Scroll to see content

Jens Raven Bertekad Bangkit di 2026, Pil Pahit Timnas Indonesia Jadi Bahan Bakar

Kamis, 01 Januari 2026 - 23:00:00 WIB
Jens Raven Bertekad Bangkit di 2026, Pil Pahit Timnas Indonesia Jadi Bahan Bakar
Striker Timnas Indonesia U-23, Jens Raven. (Foto: iNews/Aldhi Chandra)
Advertisement . Scroll to see content


Tekad Bangkit Jens Raven

Meski dihantam kekecewaan, Jens Raven menolak larut dalam kegagalan. Eks pemain FC Dordrecht itu memilih menjadikan pengalaman pahit sebagai bekal mental untuk menghadapi 2026.

“Tahun 2025 ini, bersama dengan Timnas Indonesia, banyak pelajaran berharga yang bisa kita ambil,” tulis Jens Raven melalui akun Instagram pribadinya, dikutip Kamis (1/1/2026).

Jens Raven menegaskan tekad untuk kembali lebih kuat. Dia ingin menunjukkan kapasitas sebenarnya Timnas Indonesia di level turnamen besar.

“Tapi yang pasti, tahun ini telah membuat kita lebih baik dan kita akan kembali berjuang lebih keras tahun depan demi menunjukkan siapa kita sebenarnya dan di mana level Indonesia berada sesungguhnya di turnamen besar,” sambungnya.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut