Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Spalletti Bandingkan Yildiz dengan Kvaratskhelia dan Di Natale, Lebih Jago Mana?
Advertisement . Scroll to see content

Juventus Tanpa Ronaldo Dikalahkan Tim Promosi, Allegri Sebut Pasukannya Egois

Minggu, 29 Agustus 2021 - 05:21:00 WIB
Juventus Tanpa Ronaldo Dikalahkan Tim Promosi, Allegri Sebut Pasukannya Egois
Juventus memulai era baru setelah kehilangan Cristiano Ronaldo dengan kekalahan 0-1 dari tim promosi Empoli pada giornata kedua Liga Italia, Minggu (29/8/2021). (Foto: REUTERS/Massimo Pinca)
Advertisement . Scroll to see content

Mantan bos AC Milan itu juga menambahkan, Juventus wajib melupakan Ronaldo. Allegri mengaku masih punya skuat bagus yang perlu berbenah untuk menemukan momen kebangkitan.

Dari dua laga Juventus belum bisa memetik kemenangan. Sebelumnya Si Nyonya Tua ditahan imbang 2-2 Udinese pada giornata pertama.

“Cristiano menghabiskan tiga tahun di Juventus. Dia mencetak gol, yang sangat dia kuasa. Dia pemain yang luar biasa. Tetapi kita tidak bisa memikirkan Ronaldo mulai sekarang," tuturnya.

"Saya memiliki skuat yang bagus. Kami hanya harus menyadari kami tidak bisa hanya mendominasi setiap pertandingan. Kami harus bersatu dan ini akan membantu untuk masa depan," ucapnya.

Editor: Reynaldi Hermawan

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut