Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Sindir Lamine Yamal Usai El Clasico, Sikap Jude Bellingham Tuai Kritik 
Advertisement . Scroll to see content

Keluarga Ansu Fati Serang Barcelona, Ancam Bawa Anaknya Angkat Kaki dari Camp Nou

Rabu, 29 Maret 2023 - 16:16:00 WIB
Keluarga Ansu Fati Serang Barcelona, Ancam Bawa Anaknya Angkat Kaki dari Camp Nou
Keluarga Ansu Fati menyerang Barcelona usai anaknya jarang main. Ayah Ansu Fati, Bori Fati mengancam membawa anaknya meninggalkan Barcelona.(Foto: Instagram/ansufati)
Advertisement . Scroll to see content

Selain itu, Bori merasa heran dengan pelatih Tim Catalan, Xavi Hernandez, karena tidak memainkan Ansu. Pasalnya, pemain kelahiran Guinea-Bissau tersebut mengemban tugas sebagai pemain dengan nomor punggung 10.

“Mengapa Xavi tidak memainkannya lagi? Saya tidak punya jawaban. Kita berbicara tentang nomor 10 Barca,”  imbuh Bori.

Saking geramnya, Bori sempat meminta anaknya untuk hengkang dari Camp Nou. Namun pada akhirnya Ansu menolak permintaannya dan lebih memilih bertahan dan juga sukses di Barcelona.

"Saya telah memberi tahu Ansu bahwa lebih baik baginya untuk mengubah pemandangan. (Tapi) Ansu tidak setuju dengan saya. Dia ingin bertahan dan sukses di FC Barcelona," pungkasnya.

Editor: Ibnu Hariyanto

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut