Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Adam Alis Ungkap Kalimat Sakti Bojan Hodak yang Bikin Persib Comeback atas Selangor FC
Advertisement . Scroll to see content

Komentar Mengejutkan Bojan Hodak usai Persib Imbangi Port FC di AFC Champions League 2

Jumat, 29 November 2024 - 11:15:00 WIB
Komentar Mengejutkan Bojan Hodak usai Persib Imbangi Port FC di AFC Champions League 2
Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak, meneriaki pemainnya saat meladeni Port FC pada lanjutan fase grup AFC Champions League 2 2024-2025 di Stadion Pathum Thani, Kamis (28/11/2024) malam. (Foto: Persib)
Advertisement . Scroll to see content

Pelatih berkepala plontos ini memastikan peluang Persib untuk lolos ke babak 16 besar ACL 2 masih terbuka. Pasalnya Lion City Sailors FC mengalami kekalahan dari Zhejiang FC.

Sehingga kini, Persib Bandung yang berada di posisi paling buncit, hanya terpaut dua poin dengan Lion City Sailors FC yang berada di posisi kedua dan satu poin dengan Zhejiang FC di peringkat ketiga.

“Pada dasarnya Port sudah pasti masuk (16 besar) tapi sisanya masih diperebutkan Lion, kami dan Zhejiang. Jadi kami harus fokus pada laga kami dan meraih kemenangan. Lalu kami akan berusaha untuk mengikuti Port yang sudah lolos,” tegasnya.

Editor: Abdul Haris

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut