Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Lamine Yamal Didiagnosis Pubalgia, Cedera Tulang Kemaluan yang Tak Bisa Sembuh?
Advertisement . Scroll to see content

Luis Milla Kenang Secuil Kisah Bersama Diego Maradona

Kamis, 26 November 2020 - 16:29:00 WIB
Luis Milla Kenang Secuil Kisah Bersama Diego Maradona
Mantan pelatih Timnas Indonesia, Luis Milla (Foto: PSSI)
Advertisement . Scroll to see content

BARCELONA, iNews.id - Mantan pelatih Timnas Indonesia, Luis Milla sedih mendengar kabar meninggalnya Diego Maradona. Hal itu diperlihatkan di media sosial Instagram, Rabu (25/11/2020).

Di hari yang sama, Maradona meninggal dunia akibat serangan jantung. Sebelumnya dia sudah beberapa kali dirawat karena berbagai penyakit.

Ketika masih bermain, Maradona pernah memperkuat Sevilla dari 1992 sampai 1993. Di era tersebut, Milla pernah menghadapi secara langsung kemampuan 'Si Tangan Tuhan'.

"Semua kehilangan salah satu yang terbesar dalam sejarah. Kami akan merindukanmu Diego. RIP," tulis Milla di akunnya, @luismillacoach.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut