NEWCASTLE, iNews.id - Manchester United melempem dalam tiga pertandingan terakhir di Liga Inggris 2022/2023. Pelatih Manchester United, Erik ten Hag mewajarkan hal itu dan percaya timnya akan bangkit dalam waktu dekat.
Tim berjuluk The Red Devils tersebut belum meraih kemenangan dalam tiga laga terakhir di Liga Inggris 2022/2023. The Red Devils -julukan Manchester United- hanya meraih satu poin.
Tim Receveur Tak Gentar Hadapi Thom Haye di Laga Bali United vs Persib Bandung
Keterpurukan itu bermula dari kekalahan kontra Liverpool 0-7, yang kemudian dilanjutkan dengan hasil imbang saat berdua Southampton 0-0. Baru-baru ini, Manchester United harus tunduk dari Newcastle United 0-2.
Sejumlah catatan minor tersebut membuat Man United jauh dari persaingan untuk berebut gelar. Mereka terlempar ke posisi keempat dengan poin 50. Namun, Ten Hag tetap memaklumi performa minor timnya.
Gabriel Jesus Menggila, Arsenal Menang Telak atas Leeds United
- Sumatra
- Jawa
- Kalimantan
- Sulawesi
- Papua
- Kepulauan Nusa Tenggara
- Kepulauan Maluku