Manchester United Bidik Bintang Crystal Palace, Marcus Rashford Jadi Alat Negosiasi
Senin, 21 April 2025 - 10:00:00 WIB
Atas dasar itulah Man United bisa menjadikan Rasford faktor kunci untuk memenangkan pacuan mendatangkan Eze. Setan Merah bisa menawarkan penyerang yang kurang diminati itu dalam kesepakatan tukar tambah dengan striker Aston Villa, Ollie Watkins.
Jika kesepakatan ini terwujud, maka Aston Villa kemungkinan besar tak akan melanjutkan usahanya mendatangkan Eze.
Editor: Abdul Haris