Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Bocoran Transfer Juventus: Vicario Jadi Target Utama Kiper Musim 2026-2027
Advertisement . Scroll to see content

Menolak Tua, Ini Rahasia Cristiano Ronaldo Tetap Muda di Usia 34 Tahun

Selasa, 29 Oktober 2019 - 21:25:00 WIB
Menolak Tua, Ini Rahasia Cristiano Ronaldo Tetap Muda di Usia 34 Tahun
Cristiano Ronaldo (Foto: Stadium Astro)
Advertisement . Scroll to see content

TURIN, iNews.id Cristiano Ronaldo membongkar rahasianya untuk tetap merasa muda di usia 34 tahun. Menurutnya, semua pencapaiannya ini digapainya dengan kerja keras, dan tak mungkin hanya mengandalkan bakat semata.

Megabintang berjuluk CR7 itu memasuki musim keduanya bersama Juventus. Musim ini, dia mengemas empat gol di Serie A. Meski usianya terbilang senja untuk ukuran seorang pesepak bola profesional, dia mengaku tetap tak pernah berpuas diri dengan semua prestasinya.

“Tujuan saya adalah untuk tetap muda seiring bertambahnya usia, untuk tetap kompetitif,” kata Ronaldo kepada France Football.

“Berapa banyak pemain di usia saya bisa menemukan diri mereka di tempat seperti saya, dalam skuat seperti Juventus?” ujarnya.

Ronaldo sadar betul untuk tetap bertahan dalam level elite sepak bola, setiap pemain harus terus berada dalam performa terbaiknya.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut