Haaland yang berada di dekat wasit saat itu pun langsung melayangkan protes. Namun nasi telah menjadi bubur, pertandingan tidak bisa diulang kembali.
Kisah Lionel Messi Memohon Pep Guardiola untuk Gabung Man City, tapi Ditolak
Di Twitter, Haaland kembali mengekspresikan kekesalannya. Bomber berusia 23 tahun itu menyematkan komentar kasar dalam sebuah video tayangan ulang laga tersebut.
Akibat hasil itu, Man City berada di peringkat ketiga klasemen Liga Inggris 2023-2024. Mereka menjalani tiga laga terakhir tanpa kemenangan dan harus bisa bermain imbang.
Saat berhadapan melawan Tottenham Hotspur, Man City sempat membalikkan keadaan setelah Son Heung-min melakukan gol bunuh diri di menit kesembilan membuat keadaan menjadi imbang 1-1. Padahal sebelumnya Son mencetak gol lebih dulu untuk Tottenham di menit keenam.
Editor: Fitradian Dhimas Kurniawan
- Sumatra
- Jawa
- Kalimantan
- Sulawesi
- Papua
- Kepulauan Nusa Tenggara
- Kepulauan Maluku