Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Rencana Thom Haye usai Dapat Sanksi Berat dari FIFA
Advertisement . Scroll to see content

Momen Timnas Indonesia Tidur Bareng Emas SEA Games, Netizen: Arhan Cakep Banget!

Rabu, 17 Mei 2023 - 11:54:00 WIB
Momen Timnas Indonesia Tidur Bareng Emas SEA Games, Netizen: Arhan Cakep Banget!
Timnas Indonesia U-22 merayakan kesuksesan meraih medali emas dengan gaya. Salah satunya, para pemain tidur dengan berkalukan medali emas. (foto:PSSI)
Advertisement . Scroll to see content

PHNOM PENH, iNews.id - Timnas Indonesia U-22 merayakan kesuksesan meraih medali emas dengan gaya. Salah satunya, para pemain tidur dengan berkalukan medali emas.

Timnas Indonesia menang 5-2 atas Thailand U-22 pada babak final SEA Games 2023. Duel itu berlangsung di Stadion Olympic, Phnom Penh, Kamboja, Selasa (16/5/2023).

Gol kemenangan Timnas Indonesia dibuka oleh Ramadhan Sananta pada menit ke-21 dan 45+4. Thailand sempat menyamakan kedudukan, namun kemenangan Timnas Indonesia dipastikan lewat torehan Irfan Jauhari (91), Fajar Fathur Rahman (107) dan Beckham Putra (120).

Indonesia akhirnya menyudahi puasa medali emas sepak bola SEA Games selama 32 tahun kemarin malam. Marselino Ferdinan cs merayakan dengan suka cita. Sala satunya dengan tidur bareng medali emas.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut