Pantau Permainan Uzbekistan, Timnas Indonesia U-24 Siap Matikan Pergerakan Lawan
Rabu, 27 September 2023 - 22:00:00 WIB
Indra Sjafri menyebut jika Arkhan Kaka dan kolega sudah mendapat analisis mengenai terhadap beberapa pemain Uzbekistan yang akan dikunci pergerakannya. Namun, dia tidak bisa menyebutkan siapa pemain itu.
Indra Sjafri mengatakan tim asuhanya juga harus fokus sepanjang laga dalam laga itu. Karena Timnas Indonesia U-24 akan mendapatkan perlawanan yang ketat dari uzbekistan.
“Ada beberapa pemain mereka yang diwaspadai. Uzbekistan baik secara tim dan individu,” ujarnya.
Editor: Fitradian Dhimas Kurniawan