MONACO, iNews.id- Pembagian pot drawing Liga Champions 2023-2024 yang diikuti 32 klub sudah keluar. AC Milan berpeluang masuk grup neraka karena berada di pot 3.
Jadwal drawing babak penyisihan grup tersebut nantinya akan digelar pada Kamis (31/8/2023) pukul 23.00 WIB. AC Milan menempati pot 3.
Piala Dunia U-17 2025: Nova Arianto Harap Timnas Indonesia U-17 Ulang Kenangan Manis di Qatar
Milan satu pot dengan Shakhtar Donetsk, RB Salzburg, SC Braga, PSV, Lazio, Red Star, Copenhagen. Berada di pot 3 membuat AC Milan berpotensi masuk grup neraka.
Sebab, pot 1 dan 2 diisi klub-klub kuat Eropa. Pot 1 diisi oleh Manchester City, Sevilla, Barcelona, Napoli, Bayern Munchen, Paris Saint-Germain (PSG), Benfica, dan Feyenoord.
- Sumatra
- Jawa
- Kalimantan
- Sulawesi
- Papua
- Kepulauan Nusa Tenggara
- Kepulauan Maluku