Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Megawati Jelaskan Alasan Putus Kontrak dengan Klub Turki Manisa BBSK
Advertisement . Scroll to see content

Pink Spiders vs Red Sparks: Megawati Hangestri Cs Usung Misi Balas Dendam

Rabu, 02 April 2025 - 09:01:00 WIB
Pink Spiders vs Red Sparks: Megawati Hangestri Cs Usung Misi Balas Dendam
Megawati Hangestri Pertiwi diharapkan terus membawa Red Sparks meraih kemenangan di Liga Voli Putri Korea Selatan. (Foto: Instagram @red__sparks)
Advertisement . Scroll to see content

Red Sparks melawan Hillstate hingga tiga leg di babak playoff. Megawati dan kolega memastikan tiket final setelah menang di leg ketiga dengan skor 3-1 (26-24, 12-25, 25-19, 25-20) pada Sabtu (29/3/2025). 

Praktis, Megawati dkk hanya punya waktu sekitar dua hari saja untuk melawan Pink Spiders yang memiliki waktu istirahat lebih banyak.

Editor: Abdul Haris

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut