Prediksi Manchester United Vs Southampton: Dilarang Buang Peluang!
Dari rekor pertemuan, Man United pun tak pernah bisa dikalahkan Southampton dalam delapan pertemuan di liga (5 menang, 4 seri).
Dengan statistik ini, tak ada alasan lagi The Red Devils untuk tidak meraih kemenangan. Syaratnya, seperti yang ditekankan Solskjaer, maksimalkan peluang jadi gol.
PERKIRAAN PEMAIN
MANCHESTER UNITED (4-2-3-1)
De Gea; Shaw, Maguire, Bailly, Wan-Bissaka; Fred, Pogba; Fernandes, Greenwood, Rashford; Martial
Pelatih: Ole Gunnar Solskjaer
SOUTHAMPTON (4-4-2)
McCarthy; Bertrand, Stephens, Bednarek, Valery; Djenepo, Jankewitz, Ward-Prowse, Armstrong; Adams, Ings
Pelatih: Ralph Hasenhuttl
LIMA PERTEMUAN TERAKHIR
29/11/2020, Liga Inggris, Southampton 2-3 Man United
14/07/2020, Liga Inggris, Man United 2-2 Southampton
31/08/2019, Liga Inggris, Southampton 1-1 Man United
02/03/2019, Liga Inggris, Man United 3-2 Southampton
02/12/2018, Liga Inggris, Southampton 2-2 Man United
Prediksi: 55-45
Editor: Abdul Haris