Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Kevin Diks Cetak Gol Spektakuler saat Monchengladbach Hantam Koln, Statistiknya Bikin Salut!
Advertisement . Scroll to see content

Segera Dinaturalisasi, Dean James Usung Misi Mulia bersama Timnas Indonesia

Rabu, 05 Maret 2025 - 16:26:00 WIB
Segera Dinaturalisasi, Dean James Usung Misi Mulia bersama Timnas Indonesia
Bek sayap Go Ahead Eagles, Dean James. (Foto: Instagram @dean11james)
Advertisement . Scroll to see content

Timnas Indonesia memang sedang berjuang di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Skuad Garuda berada di urutan ketiga klasemen sementara Grup C dengan koleksi enam poin. 

Terdekat, Timnas Indonesia akan bersua dengan Australia, Kamis (20/3/2025), dan Bahrain Selasa (25/3/2025). Peluang Timnas Indonesia untuk lolos langsung, atau lanjut ke putaran empat masih terbuka lebar. 

"Buat saya, Indonesia dalam darah saya, kehormatan untuk membela negara," ujar pemain keturunan Surabaya, Jawa Timur itu.

Editor: Abdul Haris

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut