Shin Tae-yong Ultimatum Asnawi Gara-Gara Ledek Pemain Singapura: Sekali Lagi, Saya Coret
Senin, 27 Desember 2021 - 16:42:00 WIB
Bagi Shin Tae-yong, semua yang berada di lapangan merupakan rekan. Dia menilai pemain yang gagal mengeksekusi penalti akan sangat terpukul.
“Semua orang di lapangan adalah mitra bisnis, tetapi betapa sedihnya pemain itu karena dia tidak bisa mencetak tendangan penalti. Tidak dapat diterima untuk merayakan gol di bangku lawan'," katanya.
"Asnawi berkata, 'Aku tidak akan melakukannya lagi',” tuturnya.
Selanjutnya, pasukan Shin Tae-yong akan melawan Thailand di Final Piala AFF 2020. Leg pertama akan digelar pada Rabu (29/12/2021) malam WIB, sementara leg kedua dihelat pada Sabtu 1 Januari 2022.
Editor: Ibnu Hariyanto