Starting XI Impian Ronaldo, Nama CR7 Dicoret
Minggu, 21 Februari 2021 - 12:40:00 WIB
Di posisi kiper Ronaldo memilih Gianluigi Buffon. Sang Fenomena kemudian memilih empat bek super tangguh di lini belakang yakni Roberto Carlos, Cafu, Paolo Maldini dan Fabio Cannavaro.
Lini tengah tak kalah menawan. Ada Zinedine Zidane dan Andrea Pirlo. Kemudian duo Argentina yakni Diego Maradona dan Lionel Messi di posisi sayap.
Kemudian area serang diisi dirinya sendiri. Ronaldo memilih Pele sebagai rekan duetnya. Berikut starting XI Sang Fenomena dikutip dari Sport Bible, Minggu (21/2/2021):
#Ronaldo with his all-time best XI???? pic.twitter.com/ryPwT2V19b
— FootyRoom (@footyroom) March 14, 2019
Editor: Reynaldi Hermawan