Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Pengamat Sebut 2 Alasan Timur Kapadze Cocok Latih Timnas Indonesia
Advertisement . Scroll to see content

Timur Kapadze Mendarat di Jakarta! Calon Pelatih Timnas Indonesia Salat Jumat di Istiqlal

Jumat, 21 November 2025 - 12:53:00 WIB
Timur Kapadze Mendarat di Jakarta! Calon Pelatih Timnas Indonesia Salat Jumat di Istiqlal
Kehadiran Timur Kapadze di Indonesia langsung memicu kehebohan publik sepak bola nasional (Foto: Abdul Haris/iNews.id)
Advertisement . Scroll to see content

PSSI Minta Suporter Bersabar

Lebih jauh, Sumardji meminta publik untuk menahan diri sementara PSSI mencari sosok yang benar-benar sesuai dengan karakter permainan Timnas Indonesia.

“Sekali lagi kami mohon teman-teman semuanya untuk bersabar ya karena kami ingin mendapatkan pelatih sesuai dengan apa yang menjadi karakter pemain-pemain kita dan bisa membawa timnas kita itu berprestasi ke depan,” tegasnya.

Tiga Nama Mengemuka: Kapadze, Hallgrimsson, dan Casas

Dari lima kandidat yang dirahasiakan, tiga nama terus bergulir dalam rumor: Timur Kapadze, Heimir Hallgrimsson, dan Jesus Casas.

Namun peluang Hallgrimsson disebut-sebut agak kecil. Pelatih asal Islandia itu saat ini tengah fokus bersama Timnas Irlandia, yang baru saja memastikan tempat di babak play-off Piala Dunia 2026 zona Eropa.

Editor: Reynaldi Hermawan

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut