KUMPULAN BERITA : ANGGOTA POLRI
Terkini
-
Terinspirasi Pesan Ibu, Polisi Ini Dirikan Warung Makan Gratis di PangkalpinangJumat, 01 Juli 2022 - 11:21:00 WIB | Babel
Seorang anggota Polri di Bangka Belitung (Babel) membuka warung makan di Kota Pangkalpinang. Siapa saja yang makan di warung tersebut tak perlu bayar.
-
7 Prajurit TNI dan 1 Polisi Gugur di Papua Sepanjang 2022, KKB Tewas 3 OrangJumat, 01 Juli 2022 - 11:17:00 WIB | Papua
Kapolda Papua Irjen Pol Mathius D Fachiri menyebut 7 prajurit TNI dan 1 anggota Polri gugur sepanjang semester I 2022. Sementara KKB yang tewas 3 orang.
-
Oknum Polisi di Jambi Digerebek Istri, Berduaan dengan Selingkuhan di Kamar KosĀSenin, 27 Juni 2022 - 21:15:00 WIB | Regional
Oknum polisi di Jambi digerebek istri dalam kamar kos bersama perempuan diduga selingkuhannya. Sang istri merupakan anggota polwan.
-
Oknum Polisi di Ambon Jadi Tersangka Kasus Narkoba, Ditangkap Bersama 2 WargaSabtu, 25 Juni 2022 - 12:29:00 WIB | Maluku
Oknum polisi ditangkap anggota Ditresnarkoba Polda Maluku. Yang bersangkutan telah ditetapkan sebagai tersangka.
-
-
Luar Biasa, Polisi Ini Dirikan Sekolah dan Klinik Gratis di Cirebon untuk Warga Tak MampuKamis, 23 Juni 2022 - 18:30:00 WIB | Jabar
Mengabdi kepada masyarakat di bidang pendidikan tidaklah terhalang oleh profesi apapun, termasuk bagi seorang polisi.
-
Oknum Polisi Way Kanan Diduga Selingkuhi Istri Perwira, Sembunyi di Plafon saat DigerebekKamis, 23 Juni 2022 - 12:21:00 WIB | Lampung
Oknum perwira pangkat AKP digerebek warga dalam rumah istri sesama polisi. Dia sembunyi di atas plafon kamar diduga berselingkuh.
-
Jelang HUT Bhayangkara, Polda Jateng Gelar Tradisi Pencucian Pataka Maneka Tunggal DarmaKamis, 23 Juni 2022 - 07:51:00 WIB | Jateng
Polda Jateng menggelar upacara pencucian pataka Maneka Tunggal Darma. Kegiatan tersebut merupakan tradisi tahunan yang digelar setiap menjelang HUT Bhayangkara.
-
Fakta-Fakta Putra Terbaik Papua Bripda Diego Gugur Diserang KKB, Nomor 3 Bikin GeramSenin, 20 Juni 2022 - 14:57:00 WIB | Papua
Putra terbaik Papua Bripda Diego Fernando Rumaropen anggota Brimob Polda Papua gugur diserang KKB di Jayawijaya. Polisi kejar pelaku diduga KKB Egianus Kogoya.
-
Propam Polda Papua Tegas Akan Proses Hukum Anggota Terlibat Jual Beli AmunisiSabtu, 18 Juni 2022 - 19:23:00 WIB | Papua
Kabid Propam Polda Papua Kombes Pol Gustav R Urbinas tegas akan menindak anggota Polri yang melanggar aturan, baik kasus menonjol maupun ringan.
-
Diduga Depresi, Mantan Polisi Jadi Napi di Lampung Tewas Gantung Diri di PenjaraSabtu, 18 Juni 2022 - 18:22:00 WIB | Lampung
Mantan polisi yang menjadi narapidana kasus narkoba tewas dalam Rutan Kelas Kelas IIB Krui, Lampung. Diduga korban depresi.
-
Terlibat Narkoba, Seorang Anggota Polrestabes Medan DiberhentikanKamis, 16 Juni 2022 - 20:26:00 WIB | Sumut
Anggota Polrestabes Medan berinisial Bripka AA yang bertugas sebagai provost diberhentikan karena terlibat kasus narkoba.
-
Oknum Perwira Polisi Pangkat Kompol di Polda Maluku Jadi Tersangka PerusakanSenin, 13 Juni 2022 - 12:08:00 WIB | Maluku
Oknum polisi pangkat Kompol diserahkan Polda Maluku kepada Kejaksaan. Dia menjadi tersangka perusakan bersama dengan dua orang lainnya.
-
Aniaya ART, Anggota Polri di Bengkulu Ditetapkan TersangkaJumat, 10 Juni 2022 - 16:09:00 WIB | Babel
Polres Bengkulu menetapkan anggota Polri inisial BA sebagai tersangka penganiayaan. Dia dilaporkan menganiaya seorang asisten rumah tangganya.
-
ART Lapor Polisi, Ngaku Disiksa Majikan Anggota Polri dan Gaji Tak DibayarRabu, 08 Juni 2022 - 11:33:00 WIB | Kalbar
Seorang ART melaporkan majikan yang juga anggota Polri karena melakukan kekerasan. Dia juga mengaku gajinya tak dibayar selama lima bulan bekerja.
-
-
Gagalkan Upaya Bunuh Diri di Jembatan Kapuas, Dua Polisi di Kalbar Diganjar PenghargaanSelasa, 07 Juni 2022 - 08:44:00 WIB | Kalbar
Dua anggota Polri di Kalimantan Barat mendapat penghargaan karena menyelamatkan perempuan yang hendak bunuh diri di Jembatan Kapuas hingga viral di media sosial
-
Harumkan Indonesia di SEA Games 2021, Briptu Evan Soumilena Dapat Pin Emas KapolriSelasa, 31 Mei 2022 - 12:55:00 WIB | Papua
Briptu Evan Soumelena anggota Polres Mimika sekaligus atlet Futsal Indonesia mendapat penghargaan pin emas Kapolri usai menorehkan prestasi di SEA Games 2021.
-
Sarmi Memanas Dipicu Demo Hak Ulayat, Sekda Elias Bakay, 3 Polisi dan 6 Warga TerlukaJumat, 27 Mei 2022 - 21:34:00 WIB | Papua
Sarmi memanas dipicu demo masyarakat gabungan menuntut hak ulayat pembayaran ganti rugi Jembatan Tor Atas. Sekda Sar Elias Bakay, 3 polisi dan 6 warga terluka.
-
5 Tersangka Pengeroyok Polisi di Jayapura Diserahkan ke Kejaksaan, Segera DisidangRabu, 25 Mei 2022 - 23:47:00 WIB | Papua
Kelima tersangka pengeroyok anggota Polri di Jayapura diserahkan ke Kejaksaan. Mereka akan segera disidang mempertanggungjawabkan perbuatanyannya.
-
Ingin Anak Jadi Polisi, Orang Tua di Denpasar malah Kena Tipu Calo Rp350 JutaRabu, 25 Mei 2022 - 23:36:00 WIB | Bali
Warga Denpasar kena tipu calo yang menjanjikan anaknya bisa masuk anggota Polri. Kasus ini sudah dalam penanganan Polresta Denpasar.
-
Kompolnas Minta Anggota Polri Dipecat Tidak Hormat jika Terbukti SelingkuhRabu, 25 Mei 2022 - 10:45:00 WIB | Nasional
Kompolnas meminta setiap anggota POlri yang terbukti selingkuh dipecat tidak hormat. Berikut selengkapnya.
-
5 Anggota Brimob Polda Sulsel Dipecat gegara Langgar Kode Etik, Ini IdentitasnyaJumat, 13 Mei 2022 - 18:51:00 WIB | Sulsel
Brimob Polda Sulsel memecat lima anggota Polri yang terlibat pelanggara dan kode etik. Mereka diberhentikan tidak dengan hormat.
-
Briptu HSB Oknum Polisi Kaya Raya Berjuluk Crazy Rich, dari Tambang Emas hingga NarkobaSelasa, 10 Mei 2022 - 19:07:00 WIB | Kalteng
Polda Kaltara terus mengembangkan kasus yang menjerat Briptu HSB oknum polisi kaya raya berjuluk crazy rich. Barang bukti yang diamankan polisi serba mewah.
-
Dipercaya Jadi Kapolda Kaltara, Ini Terobosan Tangan Dingin Irjen Daniel AdityajayaSabtu, 07 Mei 2022 - 20:27:00 WIB | Kalteng
Irjen Pol Daniel Adityajaya yang menjabat Kapolda Kaltara terus melakukan terobosan dan berhasil memulihkan kepercayaan masyarakat Kaltara terhadap Polri.
-
Briptu HSB, Oknum Polisi Diduga Punya Tambang Emas Ilegal Dijebloskan ke PenjaraJumat, 06 Mei 2022 - 17:25:00 WIB | Kalteng
Oknum polisi berinisial Briptu HSB diduga pemilik tambang emas ilegal dijebloskan ke dalam Rutan Polres Bulungan. Dia tahan untuk 20 hari ke depan.
-
Terungkap, Ini Sosok di Balik Pengungkapan Kasus Tambang Ilegal Milik Oknum PolisiJumat, 06 Mei 2022 - 14:36:00 WIB | Kalteng
Kapolda Kaltara Irjen Pol Daniel Adityajaya menjadi sosok di balik pengungkapan kasus tambang emas ilegal diduga milik anggota Polri di Bulungan.
-
Fakta-Fakta Oknum Polisi Diduga Punya Tambang Emas Ilegal, Nomor 3 MengejutkanKamis, 05 Mei 2022 - 19:28:00 WIB | Kalteng
Polda Kaltara mengungkap kasus tambang emas ilegal di Bulungan. Hasil penyelidikan, tambang emas ini diduga milik oknum polisi yang punya rumah dan mobil mewah.
-
Cerita Kasatlantas Banyuasin : Tidak Apa-Apa Tak Lebaran asal Lalu Lintas Bisa LancarRabu, 04 Mei 2022 - 14:52:00 WIB | Sumsel
Cerita Kasatlantas Polres Banyuasin AKP Ricky Mozam dan jajarannya yang tetap bertugas mengatur arus lalu lintas di jalan lintas timur di momen Lebaran 2022.
-
Kapolda Sulut : Brimob Harus Siap Siaga Setiap saat untuk Panggilan TugasSelasa, 03 Mei 2022 - 17:33:00 WIB | Sulut
Kapolda Sulut Irjen Pol Mulyatno menegaskan anggota Brimob harus siap siaga setiap saat dengan panggilan tugas. Selain itu harus mampu mengendalikan emosional.
-
Momen Unik, Ayah dan Anak Polisi Ini Tugas Bersama saat LebaranSelasa, 03 Mei 2022 - 16:36:00 WIB | Sumut
Ayah dan anak polisi bertugas bersama dalam pengamanan arus lalu lintas pada lebaran hari kedua di Pematangsiantar. Mereka yakni Kasat Reskrim dan anaknya.