KUMPULAN BERITA : GAJI GURU HONORER
Terkini
-
Alokasi Pendidikan 20 Persen dari APBN, Kesejahteraan Guru Tak Kunjung MembaikĀSelasa, 20 September 2022 - 13:03:00 WIB | Jabar
Alokasi Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) untuk pendidikan sebesar 20 persen dipertanyakan sejumlah organisasi guru.
-
Aliansi Guru Honorer Tolak RUU Sisdiknas karena Dinilai Memberatkan Nasib MerekaRabu, 31 Agustus 2022 - 14:46:00 WIB | Jabar
RUU Sisdiknas jika disahkan menjadi undang-undang akan semakin memberatkan para guru di Indonesia. Salah satunya penghapusan tunjangan sertifikasi guru.
-
Ridwan Kamil Bentuk Gugus Tugas untuk Cari Solusi Nasib Honorer se-JabarSelasa, 09 Agustus 2022 - 17:38:00 WIB | Jabar
Ridwan Kamil: Pemprov Jabar tidak lepas tangan. Semua upaya akan dilakukan untuk menentukan kejelasan nasib guru, nakes, dan non-nakes honorer di Jabar.
-
Mengeluh Gaji Guru Honorer Kecil, Pria di Lotim Nyambi Jual Sabu ke NelayanRabu, 03 Agustus 2022 - 13:53:00 WIB | NTB
Guru honorer bernisial HA (34) di wilayah Sandubaya Timur, Desa Labuhan Lombok Kecamatan Pringgabaya, Lombok Timur, NTB ditangkap polisi, Selasa (02/08/2022).
-
Kisah Guru Honorer di Cimahi, Nunggu 32 Tahun Diangkat PPPK, Nangis saat Terima SKJumat, 13 Mei 2022 - 22:10:00 WIB | Jabar
Kukis Priatny Ningrum, guru di Kota Cimahi: saya sudah 32 tahun jadi honorer, sekarang akhirnya bisa jadi ASN. Alhamdulillah bahagia sekali.
-
Bikin Sedih Guru Honorer, Gaji Sopir dan OB di Kementerian di Atas Rp3 Juta per BulanSabtu, 12 Februari 2022 - 19:18:00 WIB | Sumsel
Guru honorer yang mengajak di sekolah negeri terutama di kabupaten dan kota di Sumsel akan menangis
-
Sakit Hati Tak Digaji, Mantan Guru Honorer di Cikelet Garut Bakar SekolahRabu, 26 Januari 2022 - 08:31:00 WIB | Jabar
Tindakan tak terpuji dan kriminal itu dilakukan MA karena sakit hati MA mengklaim, gajinya selama dua tahun mengajar di sekolah itu, 1996-1998, belum dibayar.
-
Kabar Gembira, Gaji Guru Honorer di Bukittinggi Ditambah Rp500.000Kamis, 13 Januari 2022 - 14:45:00 WIB | Sumbar
Kabar gembira untuk guru honorer di Bukittinggi, Sumatera. Pemkot Bukittinggi akan memberikan tambahan gaji kepada guru honorer sebesar Rp500.000.
-
Peringati HGN 2021, Tenaga Pengajar di Bandung Gelar Aksi Suarakan Isu Krisis Guru PNSKamis, 25 November 2021 - 13:08:00 WIB | Jabar
Para tenaga pengajar itu juga beberapa kali menyanyikan lagu yang menyindir terpuruknya kesejahteraan para guru non-PNS, terutama honorer.
-
SK Penugasan Terbit, 466 Guru Non-PNS di Jabar Dapat Penghasilan Tambahan Rp1,5 JutaKamis, 12 Agustus 2021 - 17:28:00 WIB | Jabar
Ke-466 guru non-PNS tersebut mengantongi SK Penugasan Guru setelah lulus dari program PPG. Karena itu mereka berhak mendapatkan tambahan penghasilan Rp1,5 juta.
-
Video Viral Istri Buka Amplop Gaji Suami Berprofesi Guru hanya Rp144.000Jumat, 11 Juni 2021 - 18:14:00 WIB | Video
Viral momen istri membongkar amplop gaji milik sang suami yang berprofesi sebagai guru di pedalaman.
-
Pemkab Rejang Lebong Anggarkan Rp2,5 Miliar per Bulan untuk Gaji HonorerJumat, 11 Juni 2021 - 12:27:00 WIB | Regional
Pembayaran gaji pegawai honorer atau tenaga kerja sukarela (TKS) di daerah itu per bulannya mencapai Rp2,5 miliar. Saat ini honorer di Rejang Lebong ada 2.500.
-
Ketua DPD RI Minta Pemkab Bekasi Segera Bayar Gaji Guru HonorerSelasa, 27 April 2021 - 14:15:00 WIB | Nasional
Ketua DPD RI minta Pemkab Bekasi perhatikan nasib dan bayar gaji guru honorer.
-
Belum Dapat Kejelasan, Forum Honor Daerah KBB Pertanyakan Kuota PPPKSelasa, 16 Februari 2021 - 23:42:00 WIB | Jabar
Pemerintah pusat sudah memberikan kesempatan ini (PPPK), tapi Pemda KBB seperti yang tidak menyikapi dengan serius.
-
Kasek SDN 169 Sadar Bantah Pecat Guru Honorer karena Unggahan di MedsosMinggu, 14 Februari 2021 - 01:17:00 WIB | Sulsel
Berdasarkan evaluasi kinerja Hervina kurang baik. Bahkan pada 2019, Hervina tidak pernah hadir di SDN 169 Sadar, Desa Sadar, Kecamatan Tellu Limpoe, Bone.
-
9.515 TPK Non PNS di Cimahi Diminta Segera Siapkan Persyaratan BSUKamis, 26 November 2020 - 20:48:00 WIB | Jabar
Jumlah yang terdata di Dapodik ada 9.515 orang. Semuanya punya kesempatan dapat BSU Rp1,8 juta. Namun yang menentukan nanti siapa dapat dan tidak oleh pusat.
-
Kabar Baik untuk Honorer, Seleksi PPPK Guru Segera DimulaiSenin, 23 November 2020 - 15:21:00 WIB | Sumsel
Pemerintah menyatakan segera memulai seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) yang dikhususkan untuk guru honorer.
-
Guru Sekolah Elite Tidak Boleh Terima Subsidi GajiSelasa, 17 November 2020 - 20:17:00 WIB | Makro
Mendikbud Nadiem Makarim mengatakan guru di sekolah elit tidak boleh mendapatkan subsidi bila gajinya di atas Rp5 juta.
-
Kado Hari Guru, Subsidi Gaji Guru Madrasah Rp1,8 Juta Segera CairSelasa, 17 November 2020 - 11:45:00 WIB | Sumsel
Guru dan tenaga kependidikan non PNS Madrasah serta guru agama di sekolah umum yang non PON akan mendapatkan kucuran subsidi gaji.
-
FAGI Minta Kemendikbud Akomodasi Guru Honorer di Daerah dalam Program PPPKSenin, 16 November 2020 - 12:38:00 WIB | Jabar
Program 1 juta PPPK pada 2021 merupakan kesempatan bagi guru honorer yang sudah mengabdi belasan tahun bahkan lebih untuk dikontrak oleh negara.
-
AdvertorialHerman Deru Dukung Aspirasi Guru Honor Non-Kategori Digaji Sesuai UMPĀSelasa, 20 Oktober 2020 - 20:42:00 WIB | Sumsel
Gubernur Sumsel H Herman Deru mendukung aspirasi guru dan tenaga kependidikan honorer non-kategori yang menginginkan besaran gajinya disesuaikan dengan UMP.
-
Dana BOS Bisa Digunakan Bayar Gaji Guru Honorer, Beli Paket Internet dan DisinfektanMinggu, 19 April 2020 - 14:48:00 WIB | Nasional
Dana BOS bisa digunakan untuk bayar gaji guru honorer dan beli paket internet. Dana BOS juga bisa digunakan untuk membeli peralatan terkait penanganan covid-19.
-
Kemendikbud: Dua Syarat Dana BOS Bisa Digunakan untuk Gaji Guru HonorerSabtu, 15 Februari 2020 - 18:17:00 WIB | Nasional
Kemendikbud menyebut dana BOS bisa digunakan untuk membayar gaji guru honorer. Namun hal itu harus memiliki dua syarat.