INDEKS BERITA
-
Panggil Wali Kota Tangerang, Mendagri Minta Pelayanan Publik Diaktifkan Kembali
Kamis, 18 Juli 2019 - 12:44 WIB | NasionalMendagri Tjahjo Kumolo memangil Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah terkait kisruhnya dengan Kemenkumham. Mendagri minta pelayanan publik diaktifkan kembali.
-
Cara Unik Lapas Cikarang Pertemukan Napi dengan Keluarga saat Lebaran
Senin, 11 Juni 2018 - 11:31 WIB | MegapolitanIdul Fitri menjadi momen berharga untuk berkumpul dengan keluarga. Termasuk bagi narapidana yang tengah menjalani masa tahanan di balik jeruji.
-
Beri Remisi Idul Fitri pada 80.430 Napi, Pemerintah Hemat Rp32 Miliar
Senin, 11 Juni 2018 - 03:34 WIB | NasionalSebanyak 80.430 narapidana (napi) beragama Islam mendapat pengurangan masa tahanan (remisi) pada Idul Fitri 1439 Hijriah. 466 napi di antaranya bebas.
-
Perang Narkoba, Lapas Klas I Tangerang Tes Urine Seluruh Sipir
Selasa, 13 Maret 2018 - 15:23 WIB | MegapolitanPerang terhadap narkoba digaungkan Lembaga Permasyarakatan (LP) Klas I Tangerang. Pihak lapas menggelar tes urine bagi seluruh sipir dan narapidana.