Cegah Korupsi Ekspor-Impor, Pemerintah Bangun Sistem Neraca Komoditas
Selasa, 19 Oktober 2021 - 11:40:00 WIB |
Makro
Pemerintah membangun sistem Neraca Komoditas yang akan menjadi referensi utama kebijakan sekaligus untuk mencegah tindak pidana korupsi di bidang ekspor-impor.