Amankan Stock, Xiaomi Berencana Pasok 1 Juta Unit Mi 11
Kamis, 24 Desember 2020 - 19:16:00 WIB
Poster yang bocor telah mengkonfirmasi layar punch-hole, tiga kamera berbentuk squircle. Sementara perusahaan telah mengonfirmasi kehadiran RAM LPDDR5, standar Wi-Fi 6.
Perangkat akan berbobot 196,4 gram dan mungkin menampilkan layar Quad HD + 120Hz 6,67 inci, kamera utama 108MP, 4,780mAh dengan pengisian cepat 55W.
Editor: Dini Listiyani