Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : 5 Cara Menghilangkan Iklan di HP Oppo yang Ampuh dan Mudah Dilakukan
Advertisement . Scroll to see content

Cara Menyembunyikan Aplikasi di HP OPPO, agar Gak Diakses Orang Lain

Rabu, 07 Desember 2022 - 15:05:00 WIB
Cara Menyembunyikan Aplikasi di HP OPPO, agar Gak Diakses Orang Lain
Cara Menyembunyikan Aplikasi di HP OPPO (Foto: OPPO)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Tidak semua orang ingin aplikasi yang ada di ponsel mereka dilihat yang lain. Jadi Anda perlu tahu cara menyembunyikan aplikasi di HP OPPO

Menyembunyikan aplikasi dan data tertentu diperlukan untuk keamanan dan keselataman bagi sebagian pengguna. Sebagian besar smartphone sekarang sudah dilengkapi fitur untuk menyembunyikan aplikasi tapi juga dokumen, gambar, dan lainnya. 

Bagi pengguna smartphone OPPO, Anda bisa melakukan penyembunyian aplikasi dengan mudah dan cepat. Penasaran bagaimana caranya?

Cara Menyembunyikan Aplikasi di HP OPPO

Dikutip dari 91 Mobiles, HP OPPO atau realme, langkah-langkah untuk menyembunyikan aplikasi akan tetap sama. Terlepas dari konvensi penamaan yang berbeda dari skin custom, smartphone dari kedua pabrikan ini bisa dibilang memiliki UI yang sama. Untuk menyembunyikan aplikasi di HP realme/OPPO ikuti langkah berikut ini: 

1. Buka aplikasi Settings

2. Buka bagian Keamanan dan cari Kunci Aplikasi

3. Sekarang Anda perlu mengaktifkan kode sandi, atau sebuah pola akan membuka kunci bagian aplikasi tersembunyi

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut