Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Viral Video Petugas Damkar Rela Masuk Sumur demi Selamatkan iPhone, Warganet: Totalitas!
Advertisement . Scroll to see content

Lebih Murah dari Pro, Ini Fitur yang Dibawa iPhone 14 dan 14 Plus

Rabu, 23 November 2022 - 15:00:00 WIB
Lebih Murah dari Pro, Ini Fitur yang Dibawa iPhone 14 dan 14 Plus
Ini Fitur yang Dibawa iPhone 14 dan 14 Plus (Foto: Apple)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Smartphone Apple terbaru, iPhone 14 dan 14 Plus sudah diluncurkan di Indonesia bersama dengan iPhone 14 Pro dan 14 Pro Max. Dibanding versi Pro, apa fitur unggulan iPhone 14 dan 14 Plus?

Apple menyematkan sejumlah fitur tambahan ke ponsel Apple terbaru mereka. Di antara keempat smartphone yang diluncurkan perbedaan mencolok terlihat di seri Pro, di mana ada layar Dynamic Island. 

Namun, jika dibanding versi Pro harga iPhone 14 dan 14 Plus lebih terjangkau. Meski begitu, ponsel juga sudah dilengkapi dengan fitur yang lebih baik dibanding generasi sebelumnya. 

1. Desain dan Material
Meski iPhone 14 dan 14 Plus lebih murah dibandingkan versi Pro, material yang digunakan pada body kedua ponsel menggunakan kaca Gorilla Glass. Ada juga pelindung ceramic shield pada komponen depan dan Corning Gorilla Glass berkualitas di bagian belakang, sehingga body lebih tahan banting.

2. Layar Besar
iPhone 14 dibekali layar Super Retina XDR berukuran 6,1 inci berlapis ceramic shield. Sedangkan iPhone 14 Plus menggunakan layar Super Retina XDR OLED Display berukuran 6,7 inci dan anti-gores berkat material scratch-resistant ceramic glass dan teknologi oleophobic coating.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut