Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : MNC Sekuritas, MNC Peduli dan Ciptadana Asset Management Dorong Literasi Digital di 4 SD Sukabumi 
Advertisement . Scroll to see content

Microsoft Bikin Komputer Kuantum Berguna, Mampu Jalankan Eksperimen Tanpa Kesalahan

Kamis, 04 April 2024 - 14:10:00 WIB
Microsoft Bikin Komputer Kuantum Berguna, Mampu Jalankan Eksperimen Tanpa Kesalahan
Microsoft Bikin Komputer Kuantum Berguna (Foto: Microsoft)
Advertisement . Scroll to see content

Menurut EVP Strategic Missions and Technologies Microsoft Jason Zander pencapaian ini akhirnya dapat membawa ke komputer kuantum Level 2 Resilient yang cukup andal untuk aplikasi praktis. 

“Tugas yang dihadapi seluruh ekosistem kuantum adalah meningkatkan fidelitas qubit dan memungkinkan komputasi kuantum yang toleran terhadap kesalahan sehingga kita dapat menggunakan mesin kuantum untuk membuka solusi terhadap masalah yang sebelumnya sulit diselesaikan,” tulis Zander dalam postingan blognya hari ini.

Menurut profesor fisika di MIT Aram Harrow mengatakan pengumuman Microsoft adalah hasil yang kuat. “Sistem Quantinuum memiliki tingkat kesalahan dan kontrol yang mengesankan, jadi masuk akal jika mereka dapat melakukan eksperimen seperti ini, namun sangat menggembirakan melihat bahwa sistem ini berhasil,” katanya melalui email kepada Engadget.

Editor: Dini Listiyani

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut