Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Putin Ledek Negara-Negara Eropa soal Teror Drone: Kami Tak Akan Terbangkan Lagi! 
Advertisement . Scroll to see content

Tips Menerbangkan Drone di Dalam Ruangan, Wajib Pakai Ukuran Mini

Minggu, 10 Mei 2020 - 12:09:00 WIB
Tips Menerbangkan Drone di Dalam Ruangan, Wajib Pakai Ukuran Mini
Tips menerbangkan drone di rumah (Foto: iNews.id/Riyandy)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Salah satu dampak dari work from home (WFH) adalah kebosanan. Untuk mengusir rasa bosan, bisa melakukan aktivitas menarik di dalam ruangan (indoor), seperti menerbangkan drone

Perlu diperhatikan, menerbangkan drone di dalam ruangan sangat berbeda jika diterbangkan di luar ruangan (outdoor). Perlu tehnik dan syarat khusus agar maksimal bermainnya. 

Kali ini, iNews.id berikan tips menerbangkan drone di dalam ruangan. Berikut caranya:

1. Ukuran Drone

Ukuran adalah syarat mutlak memainkan drone di dalam ruangan. Pakailah drone berukuran kecil (nano atau mini) berdiameter 10 cm dengan berat kurang dari 250 gr agar bisa bermanuver di ruangan yang terbatas.

2. Pengaturan

Ada sejumlah drone yang memiliki fitur flight mode yang bisa disesuaikan kecepatannya. Pilihlah mode smooth agar mudah dikendalikan ketinggiannya maupun fleksibilitas-nya sesuai kondisi ruangan.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut