Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Cara Mengembalikan Foto yang Terhapus di HP Oppo, Dijamin Ampuh!
Advertisement . Scroll to see content

7 Aplikasi Mengembalikan Foto yang Terhapus, Kembalikan Memori yang Hilang dengan Ini 

Selasa, 27 Juni 2023 - 19:14:00 WIB
7 Aplikasi Mengembalikan Foto yang Terhapus, Kembalikan Memori yang Hilang dengan Ini 
aplikasi mengembalikan foto yang terhapus (Foto: NordWood Themes/Unsplash)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Aplikasi mengembalikan foto yang terhapus perlu diketahui agar tidak menimbulkan panik saat foto yang disukai terhapus. Apalagi jika foto itu mempunyai makna mendalam. 

Mengembalikan foto yang sudah terhapus bukanlah hal yang mustahil. Karena faktanya foto-foto tersebut belum benar-benar terhapus di perangkat. Namun hal ini harus dilakukan secara cepat agar foto-foto tersebut masih bisa diselamatkan. 

Di Android biasanya foto atau data yang dihapus belum sepenuhnya hilang. Foto atau data yang hilang bisa dikembalikan kembali. Bagaimana caranya? Anda bisa menggunakan aplikasi ini. 

Aplikasi Mengembalikan Foto yang Terhapus

1. Dumpster

Ini merupakan aplikasi yang paling banyak diunduh karena aplikasi ini akan menyimpan foto Anda secara otomatis dan foto akan tersimpan di bin Dumpster. Jadi ketika ingin mengembalikan foto yang sudah terhapus kamu dapat pergi ke bin Dumpster dan restore foto yang diinginkan. 

2. Disk Digger

Aplikasi ini juga cukup populer di kalangan masyarakat, namun untuk menikmati semua fitur aplikasi ini maka Anda diharuskan root Android terlebih dahulu. Kalau tidak ingin melakukan hal tersebut tenang saja tetap dapat mengembalikan foto yang sudah dihapus namun fitur yang akan diberikan terbatas.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut