Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Tata Cara Sholat Istikharah Jodoh, Jomblo Wajib Simak!
Advertisement . Scroll to see content

Aplikasi Cari Jodoh Online Populer, Jadi Tempat Alternatif Mencari Pasangan Hidup!

Rabu, 10 Januari 2024 - 05:32:00 WIB
Aplikasi Cari Jodoh Online Populer, Jadi Tempat Alternatif Mencari Pasangan Hidup!
Aplikasi cari jodoh online (Foto: Google Play Store)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Aplikasi cari jodoh online masih dicari sejumlah orang yang mencari pasangan hidup. Ada banyak rekomendasi yang bisa dicoba. 

Mencari jodoh bisa di mana saja, tidak hanya secara offline tapi juga bisa dilakukan online. Tak sedikit pasangan yang berhasil mendapatkan jodoh dari aplikasi dan hidup harmonis.

Kendati demikian, Anda juga perlu waspada saat berkenalan hingga kopi darat dari aplikasi pencarian jodoh. Karena, tidak jarang kejahatan pun bisa terjadi. 

Terlepas dari itu, ada beberapa aplikasi populer yang bisa digunakan untuk mencari jodoh secara online. Berikut ini rekomendasi yang bisa dicoba. 

Aplikasi Cari Jodoh Online

1. Tinder

Nama Tinder sudah tidak asing lagi. Tidak hanya mudah digunakan, Tinder juga mempunyai fitur Trust and Safety. Fitur ini mengharuskan pengguna verifikasi foto untuk langkah awal untuk menghindari tindakan penipuan lewat aplikasi.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut