Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Selangkah Lebih Dekat, Pajak Jaksel I Buka Pojok Pajak di Sejumlah Wilayah
Advertisement . Scroll to see content

Cara Aktivasi EFIN Secara Online, Mudah dan Cepat!

Minggu, 10 Desember 2023 - 14:30:00 WIB
Cara Aktivasi EFIN Secara Online, Mudah dan Cepat!
Cara aktivasi EFIN secara online. (freepik)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Cara aktivasi EFIN secara online perlu untuk diketahui oleh wajib pajak. Tahapannya pun terbilang cukup sederhana dan mudah, apalagi dengan adanya akses secara daring.

EFIN atau Electronic Filing Identification Number adalah nomor identitas wajib pajak yang diterbitkan oleh Direktorat Jenderal Pajak (DJP). 

Nomor ini digunakan untuk transaksi online, seperti e-Filing dan e-Billing, melalui aplikasi DJP Online atau ASP mitra resmi DJP, seperti OnlinePajak.

Nomor EFIN yang telah diaktifkan akan terenkripsi, sehingga aman dan rahasia. Berikut adalah cara mendapatkan eFIN dan mengaktifkannya, dihimpun dari berbagai sumber, Sabtu (9/12/2023).

Cara Mendapatkan EFIN untuk Wajib Pajak Pribadi

1. Unduh dan isi formulir eFIN

Anda dapat mengunduh formulir eFIN secara online atau memperolehnya di Kantor Pelayanan Pajak (KPP). Setelah mengunduh, Anda dapat mengisi formulir pengajuan eFIN sesuai arahan petugas KPP. Ikuti petunjuk pengisian dengan benar. 

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut