Cara Install Windows 10 Pro
6. Buka file ISO Windows 10 yang sudah ter-download lalu klik Open.
- Tuliskan partition style hardisk perangkatmu pada kolom Partition Scheme (MBR atau GPT).
- Klik Start.
- Klik OK untuk menghapus semua data di flashdisk.
- File ISO Windows 10 dipindahkan ke flashdisk.
- Atur Boot Order pada BIOS
- Colokkan flashdisk pada perangkat.
- Tekan tombol Fn + F2 pada keyboard secara bersamaan untuk masuk BIOS.
- Pilih tab Boot.
- Tempatkan Removable Devices pada posisi teratas tulisan Hard Drive menggunakan tombol +/- yang digeser-geser.
- Klik Exit.
- Klik Exit Saving Changes.
- Pilih Yes.
- Tekan tombol apapun untuk memulai Boot Order dari flashdisk.
7. Instalasi
- Setelah semua proses telah dilakukan, kamu akan dibawa pada tampilan Windows Setup untuk proses instalasi.
- Pilih Indonesia pada kolom Time and currency format.
- Klik Next.
- Klik Install now.
- Pilih I don’t have a product key pada kolom aktivasi.
- Pilih Windows 10 Pro.
- Klik Next.
- Centang Lisensi Terms lalu klik Next.
- Pilih Custom: Install Windows only (advanced).
- Pilih New yang berada di sebelah kanan opsi Format.
- Klik Next.
- Jika proses instalasi berakhir, kamu akan dibawa ke halaman pemilihan wilayah lalu pilih Indonesia.
- Pilih jenis keyboard lalu klik Yes.
- Komputer akan melakukan restart secara otomatis.
- Masuk ke perangkat dan klik Accept pada jendela Choose privacy settings for your device.
- Windows 10 Pro telah ter-install.
8. Aktivasi
- Login ke perangkat dengan koneksi internet yang stabil.
- Tekan tombol Windows pada keyboard.
- Pilih Settings di menu Start.
- Pilih System.
- Klik About.
- Pilih Change product key or upgrade your edition of Windows pada jendela About.
- Pada jendela Activation, pilih Change product key.
- Masukkan nomor serial key lisensi pada pembelian Windows 10 Pro.
- Klik OK.
- Windows 10 Pro telah teraktivasi.
Itulah cara install Windows 10 Pro yang bisa diaplikasikan segera sebelum Microsoft menghentikan dukungannya terhadap sistem operasi ini.
Editor: Dini Listiyani